Tanggal 29 Juni Merupakan Hari keluarga nasional (Harganas) yang diterapkan pemerintah sejak tahun 1993. peringatan Harganas itu sejatinya adalah upaya untuk mengingatkan kepada seluruh bangsa Indonesia Betapa pentingnya peran keluarga sebagai sumber kekuatan dalam membangun bangsa dan negara.
Mewujudkan masyarakat | yang adil dan sejahtera merupakan cita-cita yang ingin dicapai bangsa ini. Berbagai upaya ke arah itu terus dilakukan. Mulai dari pemerintahan orde lama hingga sekarang. Tujuannya satu, agar Indonesia menjadi negara maju, sejahtera, makmur, dan berkeadilan. Berbagai program pembangunan pun terus diwujudkan untuk mencapai tujuan itu. Misalnya Program Nasional Pemberdayaan…
Pembaca sekalian, Progres edisi kali iniakan mencoba kembali mensosialisasikan program pemerintah dalam upayanya untuk mempercepat penanggulangan kemiskinan di negeri ini. Seperti diketahui kemiskinan merupakan isu besar yang harus dihadapi pemerintah saat ini. Untuk itu pemerintah mentargetkan pada 2014 nanti angka kemiskinan turun menjadi 8 hingga10 persen. Saatini angka kemiskinan masih bera…
UMKM memiliki peran penting dalam mendorong pertumbuhan ekonomi, menciptakan kesempatan kerja dan memperkuat struktur ekspor. UMKM juga memiliki peran penting dalam percepatan penanggulangan kemiskinan. UMKM menghasilkan produk yang kemudian dikonsumsi oleh kelompok masyarakat menengah bawah. Salah satu usaha untuk mengembangkan UMKM adalah menyalurkan kredit untuk mereka. Tujuan utama dari ker…
Program Keluarga Harapan (PKH) is a Conditional Cash Transfer programme that delivers benefits to 2.3 million families in Indonesia. Payments to these families are currently made through a manual process involving the Indonesian Post Office. This paper discusses the opportunities and considerations in evaluating alternative payment mechanisms and recommends a strategy for moving to payment meth…
Dalam empat dekade terakhir, tren persentase penduduk miskin di Indonesia menunjukkan penurunan dari 60 persen pada tahun 1970 menjadi 11,4 persen pada tahun 2013. Namun demikian, terjadi perlambatan penurunan kemiskinan sejak tahun 2010, dari 1,2 persen per tahun pada periode 2006-2010 menjadi 0,5 persen per tahun pada 2010-2013. Selain itu, ketimpangan yang ditunjukkan oleh rasio Gini meningk…
Dalam empat dekade terakhir, tren persentase penduduk miskin di Indonesia menunjukkan penurunan dari 60 persen pada tahun 1970 menjadi 11,4 persen pada tahun 2013. Namun demikian, terjadi perlambatan penurunan kemiskinan sejak tahun 2010, dari 1,2 persen per tahun pada periode 2006-2010 menjadi 0,5 persen per tahun pada 2010-2013. Selain itu, ketimpangan yang ditunjukkan oleh rasio Gini meningk…
Sesuai arahan Presiden Republik Indonesia (RI), Program Subsidi Beras Sejahtera (Rastra) yang telah berjalan sejak 1998 dengan nama Operasi Pasar Khusus (OPK) dan Program Beras Miskin (Raskin) secara bertahap mengalami transformasi menjadi Program Bantuan Pangan Nontunai (BPNT). Transformasi ini dilakukan untuk meningkatkan efektivitas dan ketepatan sasaran program, serta mendorong inklusi keua…
Sejak tahun 1998, pemerintah Indonesia telah melaksanakan sejumlah program perlindungan sosial dengan sasaran penduduk miskin, antara Program Raskin, Jamkesmas, Bantuan Langsung Tunai (BLT), dan lain-lain. Namun, berdasarkan analisis data Survei Sosial Ekonomi Nasional (Susenas) tahun 2009, hanya sekitar 30% penduduk miskin yang menerima ketiga program tersebut (Raskin, BLT, Jamkesmas). Hal ini…
Poverty and the Labour Market in Indonesia: Employment Trends across the Wealth Distribution', is among Indonesia's first papers on the relationship between poverty and the labour market. It provides a detailed analysis of employment indicators (labour force participation rates, hours worked, and type and sector of employment) for the period 2000-2012 across the entire wealth distribution, by l…