Penyandang disabilitas di Indonesia sering menghadapi tantangan besar dalam mengakses layanan kesehatan yang memadai. Data Susenans 2023 menunjukkan bahwa sekitar 48,8% penyandang disabilitas memiliki keluhan kesehatan dalam sebulan terakhir, jauh lebih tinggi dibandingkan dengan 24,6% non-penyandang disabilitas. Selain itu, 28% penyandang disabilitas tidak memiliki Jaminan Kesehatan Nasional (…
Target angka kematian bayi di Indonesia pada tahun 2024 sesuai dengan Rencana Pembangunan Jangka Menengah adalah 16 per 1000 kelahiran hidup. Sampai tahun 2017, AKB di Indonesia masih mencapai 24 per 1000 kelahiran hidup. Sebagian besar penyebab kematian bayi baru lahir didominasi oleh berat badan lahir rendah, kelainan kongenital, asfiksia, dan infeksi. Sementara kematian setelah kelahiran (po…
Kelompok Kerja Kebijakan Jaminan Kesehatan (selanjutnya disebut Pokja Kesehatan) yang berada di bawah Tim Nasional Percepatan Penanggulangan Kemiskinan (TNP2K) memiliki tugas pokok antara lain mengoordinasikan pelaksanaan program Jaminan Kesehatan Nasional (JKN), membahas pelaksanaannya dengan pemangku kepentingan, serta merumuskan dan mengusulkan perbaikan program tersebut. Melihat lima tahun …
Panduan Manajemen Program Jaminan Kesejahteraan Sosial, atau Asuransi Kesejahteraan Sosial (ASKESOS), adalah dokumen komprehensif yang dirancang untuk memandu pelaksanaan dan pengelolaan program ASKESOS di Indonesia. Program ini bertujuan untuk memberikan perlindungan sosial dan meningkatkan kesejahteraan bagi masyarakat, khususnya kelompok rentan dan kurang mampu, melalui mekanisme asuransi so…
Buku Jaminan Kesehatan bagi Penduduk Miskin ini menguraikan tentang upaya penanggulangan kemiskinan bidang kesehatan yang saat ini sedang dilaksanakan oleh Pemerintah. Di bagian awal diuraikan mengenai Program Jaminan Kesehatan yang selama ini dijalankan pemerintah, baik dari sisi latar belakang, model dan dasar hukum pelaksanaan. Kemudian dilanjutkan dengan uraian manfaat yang didapat, masalah…
Dokumen ini menyajikan hasil studi mengenai integrasi Jaminan Kesehatan Daerah (Jamkesda) ke dalam Jaminan Kesehatan Nasional (JKN) pada tahun 2012. Studi ini bertujuan untuk mengevaluasi dampak, tantangan, dan manfaat dari integrasi sistem jaminan kesehatan.
Setelah volume e-Purchasing sempat turun pada 2017—suatu hal yang mengkhawatirkan mengingat jumlah peserta Jaminan Kesehatan Nasional (JKN) maupun fasilitas kesehatan yang menjalin kontrak dengan Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Kesehatan terus bertambah—pengadaan obat secara online melalui e-Katalog tersebut kembali meningkat pada 2018. Bahkan volume maupun nilai e-Purchasing pad…
Komitmen pemerintah dalam pelaksanaan program asuransi sosial kesehatan untuk keluarga miskin yang dikemas dalam program Jaminan Kesehatan Masyarakat (Jamkesmas) yang dilaksanakan sejak tahun 2005 mulai memasuki babak baru. Sejak 1 Januari 2014 Pemerintah Indonesia meluncurkan program Jaminan Kesehatan Nasional (JKN) yang bertujuan untuk memberikan perlindungan kesejahteraan bagi masyarakat Ind…
Social Health Insurance plays a crucial role in ensuring equitable access to healthcare services, particularly for the poor and vulnerable populations. Indonesia's Askeskin program serves as a case study in this research, focusing on its targeting mechanisms and the impact on healthcare accessibility and financial protection.
This guidebook provides a comprehensive framework for the planning and implementation of social health insurance (SHI) systems. Social health insurance is a critical component in achieving universal health coverage (UHC), ensuring that all individuals have access to necessary health services without financial hardship.