Laporan antara merupakan bagian dari pelaksanaan kegiatan Kajian PROGRAM PENANGGULANGAN KEMISKINAN BERBASIS PEMBERDAYAAN USAHA MIKRO DAN KECIL yang dilaksanakan oleh konsursium PT. Tata GunaPatria dan PT. Caturbina Guna Persada dari pekerjaan yang berikan oleh Tim Nasional Percepatan Penangulangan Kemiskinan (TNP2K) Sekretariat Negara Republik Indonesia Sekretariat Wakil Presiden Republik Indon…
Nusa Tenggara Timur (NTT) adalah salah satu provinsi termiskin di Indonesia. Kemiskinan di NTT dilatarbelakangi oleh banyak faktor. Kondisi geografis dan topografi daratan yang berbukit-bukit di provinsi ini menyulitkan transportasi antarwilayah. Iklim yang kering dan kondisi lahan yang sebagian besar kurang subur mengakibatkan wilayah ini rentan terhadap bencana kekeringan dan kerawanan pangan.
Krisis ekonomi yang dialami Indonesia pada akhir tahun 1990-an sempat mendongkrak angka penduduk miskin sebesar lebih dari 30 persen. Indonesia mencapai angka kemiskinan tertinggi pada tahun 1998 yaitu sebanyak 49,5 juta jiwa. Dampak yang ditimbulkan oleh krisis tersebut juga telah membuat posisi Indonesia terpuruk ke dalam salah satu negara berpenghasilan rendah di dunia. Setelah melakukan ber…
The National Programme for Community Empowerment (PNPM Mandiri - Program Nasional Pemberdayaan Masyarakat Mandiri) was initiated in 1997 with the aim of alleviating poverty through community empowerment or, as they were commonly known, through community-based development programmes. The process of empowering people is as important as the result of the process itself.
Program Keluarga Harapan (PKH) telah dilaksanakan oleh pemerintah Indonesia sejak tahun 2007. Hingga tahun 2013 cakupan kepesertaan PKH sudah mencapai 2,4 juta Rumah Tangga Sangat Miskin (RTSM) dan pada tahun 2014 ditargetkan dapat mencapai 3,2 juta Keluarga’. Sangat Miskin.
Sejak negeri ini berhasil memasuki pintu gerbang kemerdekaan, berbagai upaya telah dilakukan untuk meningkatkan kesejahteraan rakyat, mengurangi jumlah penduduk miskin. Hingga kini upaya untuk menghapus kemiskinan di negara yang kaya akan sumber daya alam ini masih terus dilakukan. Banyak faktor mengapa di Indonesia masih saja dijumpai rakyat yang hidup miskin. Salah satu analisis yang disampai…
Akhir November kemarin, TNP2K telah menyelenggarakan sebuah pertemuan penting berskala nasional bersama seluruh TKPKD Provinsi. Dalam pertemuan itu Wakil Presiden RI, Boediono, selaku Ketua Tim Nasional Percepatan Penanggulangan Kemiskinan (TNP2K), mengharapkan kepada seluruh delegasi daerah yang diwakili oleh Wakil Gubernur untuk melakukan sinkronisasi program antara pusat dan daerah. Sasaran …
Setiap 17 Agutus bangsa ini mem- Gee hari kemerdekaan. Di hari tersebut tak hanya upacara pengibaran bendera saja yang wajib dilaksanakan, ada juga renungun yang dilakukan untuk mengukur sudah sejauh mana cita-cita kemerdekaan bangsa ini berhasil diwujudkan. Masyarakat yang adil dan sejahtera merupakan salah satu cita-cita yang ingin digapai melalui kemerdekaan. Sudah 66 tahun bangsa ini terus …
Indonesia merupakan negara kepulauan terbesar di dunia. Dengan luas wilayah lautan sekitar 5,8 juta kilometer persegi atau sekitar 70% dari luas total teritorial Indonesia serta memiliki 17.508 pulau dengan garis pantai sekitar 81 ribu kilometer. Kondisi ini tentunya menjadi potensi yang besar bagi negeri ini untuk mensejahterakan rakyatnya. Namun sayang, potensi yang begitu melimpah belum mamp…
Tanggal 29 Juni Merupakan Hari keluarga nasional (Harganas) yang diterapkan pemerintah sejak tahun 1993. peringatan Harganas itu sejatinya adalah upaya untuk mengingatkan kepada seluruh bangsa Indonesia Betapa pentingnya peran keluarga sebagai sumber kekuatan dalam membangun bangsa dan negara.