Softcopy (PDF)
Indikator Kesejahteraan: Bidang Kemiskinan, Pendidikan Dasar, Kesehatan, dan Infrastruktur Dasar di Kabupaten Kutai Timur
Perencanaan dan pelaksanaan pembangunan bertujuan untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat (social welfare}. Peningkatan kesejahteraan rakyat dapat tercermin melalui meningkatnya partisipasi pendidikan masyarakat, derajat kesehatan masyarakatserta kesempatan kerja yang semakin luas, sehingga bisa meningkatkan tingkat pendapatan masyarakat. Semakin meningkat pendapatan, maka tingkat kemiskinan akan menurun secara signifikan. Peningkatan derajat kesejahteraan rakyat merupakan salah satu tujuan utamadari suatu program perekonomian suatu daerah.
Tidak tersedia versi lain