In 2005, the government committed to providing health insurance for the poor with the launch of the Jamkesmas (Jaminan Kesehatan Masyarakat or Public Health Insurance) programme. That programme has now begun a new chapter in the evolution towards universal health coverage. On January 01, 2014, the Government of Indonesia launched JKN (Jaminan Kesehatan Nasional or National Health Insurance), wh…
Latar belakang Peta Jalan PNPM Mandiri Menuju Keberlanjutan Program Pemberdayaan Masyarakat menyoroti pentingnya perencanaan jangka panjang dalam mengembangkan program pemberdayaan masyarakat. Program PNPM Mandiri (Program Nasional Pemberdayaan Masyarakat Mandiri) telah menjadi salah satu inisiatif penting di Indonesia untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat melalui pendekatan partisipatif …
Program/kegiatan "Penanggulangan Kemiskinan dan Perlindungan Sosial Percepatan 2011" merupakan upaya pemerintah Indonesia dalam meningkatkan efektivitas dan kecepatan dalam menangani masalah kemiskinan serta meningkatkan perlindungan sosial bagi masyarakat yang rentan. Program ini mungkin mencakup berbagai kegiatan, seperti peningkatan akses terhadap layanan kesehatan dan pendidikan, pemberian …
The Reality Check Approach (RCA) study was commissioned by the National Team for the Acceleration of Poverty Reduction Monitoring and Evaluation Working Group. The project aimed to gather people’s perspectives on the uptake and experience of two of the current social assistance programmes, the Cash Transfers for Poor Students programme (Bantuan Siswa Miskin – BSM), with recent modifications…
Subsidi energi baik listrik, BBM maupun LPG, merupakan amanat dari Undang- Undang Nomor 30 Tahun 2007 tentang Energi. Pada pasal 3 Undang-Undang (UU) tersebut dijelaskan bahwa dalam rangka mendukung pembangunan nasional secara berkelanjutan dan meningkatkan ketahanan energi nasional, tujuan dari pengelolaan energi adalah untuk tercapainya peningkatan akses masyarakat yang tidak mampu dan/ atau …
Buku Jaminan Kesehatan bagi Penduduk Miskin ini menguraikan tentang upaya penanggulangan kemiskinan bidang kesehatan yang saat ini sedang dilaksanakan oleh Pemerintah. Di bagian awal diuraikan mengenai Program Jaminan Kesehatan yang selama ini dijalankan pemerintah, baik dari sisi latar belakang, model dan dasar hukum pelaksanaan. Kemudian dilanjutkan dengan uraian manfaat yang didapat, masalah…
Setelah dinyatakan masuk ke Indonesia pada awal Maret 2020, pandemi Coronavirus Disease 2019 (Covid-19) menyebabkan hampir semua sektor mengalami disrupsi. Dampaknya tak hanya pada kesehatan, pandemi juga mengakibatkan sebagian aktivitas sosial dan ekonomi masyarakat dihentikan untuk sementara waktu guna meminimalisasi penyebaran virus. Untuk tujuan itu pula beberapa wilayah menerapkan Pembatas…
Penanggulangan kemiskinan membutuhkan upaya multisektor yang melibatkan berbagai pemangku kepentingan. Dalam konteks ini, koordinasi dalam pengambilan keputusan menjadi sangat penting mengingat program-program penanggulangan kemiskinan tersebar di berbagai Kementerian dan Lembaga (K/L). Selain peran pemangku kepentingan dari sisi pemerintah–baik pusat maupun daerah—melalui program-program p…